Manfaat Tersembunyi Dari Nanas, Untuk Menjaga Kesehatan Kulit
Manfaat Tersembunyi Dari Nanas, Untuk Menjaga Kesehatan Kulit - Menjaga kesehatan kulit merupakan hal yang sangat penting untuk semua orang, karena kulit tempatnya berada di luar, maka menjaga kesehatan kulit harus tetap terjaga baik dari luar maupun dari dalam.
Kerusakan kulit sendiri bisa disebabkan oleh bamyak hal, misal paparan sinar matahari yang ekstrim, sinar UV yang membahayakan, polusi beracun yang diakibatkan oleh lingkungan, dan efeknya pun bisa menyebabkan kerusakan untuk kesehatan kulit. Akan tetapi, untuk mengobatinya bisa juga menggukan obat-obatan alami maupun tradisional.
Demi menjaga kesehatan kulit, biasanya orang-orang melakukan perawatan dengan menggunakan bahan yang berbahan kimia yang bisa dilakukan di salon, namun itu semua hasilnya juga bersifat sementara dan tidak bisa dijadikan patokan untuk jangka panjang.
Ahli kesehatan kulit juga menyarankan, agar beralih untuk menggunakan obat-obatan alami yang pastinya akan membuat kulit tetap sehat ketika memasuki masa tua.
Obat-obatan alami untuk kesehatan kulit bisa dalam wujud buah maupun sayuran. Untuk buahnya bisa menggunakan nanas, karena nanas merupakan buah berair dan pastinya berkhasiat untuk menjaga kesehatab kulit.
Di dalam buah nanas terkandung vitamin A, C, dan K yang tentunya baik untuk kulit. Nanas sendiri adalah salah satu buah yang mudah didapat. Kandungan lain yang tersimpan di dalam nanas adalah vitamin dan antioksidan yang berperan untuk menjaga kesehatan kulit.
Sumber: Analisa.com
0 Komentar:
Posting Komentar
Berlangganan Posting Komentar [Atom]
<< Beranda