Selasa, 20 November 2018

Resep Maknyus Rolade Tahu Bayam

AntariInfo - Binggung mau masak apa bun hari ini? disaat hari libur gini dan pas kumpul dengan keluarga kayaknya bikin menu sederhana saja sudah cukup meriah kok, hanya memanfaatkan tahu dan juga bayam yang dapat diracik dengan berbagai kreasi resep masakan yang salah satunya rolade tahu bayam.

Resep masakan yang akan admin bagikan kali ini ialah resep rolade tahu bayam, selain cocok dibuat camilan rolade tahu bayam ini juga sangat maknyus bila dijadikan lauk makan siang yang enak serta menyehatkan. Dan berikut cara membuatnya, simak ya.


Resep Rolade Tahu Bayam

Bahan-bahan

  • 1 ikat bayam, siangi
  • 1 buah tahu kotak besar (sekitar 300 gr)
  • 2 butir telur
  • 5 siung bawang putih, haluskan
  • 1 cm terasi, bakar
  • 1 sdt garam/secukupnya


Bahan kulit

  • 3 sdm tepung terigu
  • 2 sdm tepung berasgaram secukupnya


Cara membuat rolade tahu bayam

  1. Rebus bayam, hingga matang, tiriskan, potong-potongHancurkan tahu dan campur dengan bayam, terasi dan bumbu halus.
  2. Campurkan dengan telur dan aduk rata. Usahakan memeras bayam dan tahu agar adonan tidak terlalu basah.
  3. Masukkan ke dalam wadah plastik panjang dan kukus kurang lebih 30 menit atau hingga matang dan padat. Biarkan dingin.
  4. Potong-potong rolade. 
  5. Campurkan bahan tepung dengan sedikit air.
  6. Gulung rolade dan goreng hingga matang dan krispi.


Rolade bayam dan tahu siap jadi camilan dan lauk makan.

Label: , ,

1 Komentar:

Pada 1/04/2019 , Blogger hahaha mengatakan...

Salam untuk kalian para member setia S1288poker, bagi kalian yang ingin bergabung bersama kami di S1288poker,com kalian bisa langsung saja mendaftarkan diri kalian disini dan ajak teman kalian untuk bermaian di S1288poker,com dapat kan bonus juga bonus freechips setiap hari nya.
Cukup dengan deposit Rp. 10.000,- saja kalian sudah dapat bergabung bersama kami dan nantikan bonus-bonus menarik dari kami dan juga permainan seru lainnya hanya di S1288poer,com Agen judi poker terbaik dan terpercaya. (PIN BBM : 7AC8D76B)

 

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda